Ukhuwah.sch.id. Banjarmasin - Pembukaan Daurah Tahfizh Angkatan VI yang akan berlangsung selama sepekan dimulai pada hari Sabtu, 18 Mei 2019.
Acara tersebut dihadiri oleh ibu Walikota Banjarmasin, Ketua Yayasan Ukhuwah, Dirdik, Dirops, Kepada PAUD, SD, SMP, SMA Islam Terpadu Ukhuwah Banjarmasin dan Kapela SMPIT HQBS Banjarbaru serta para orang tua siswa dan dari ACT Kalsel.
Dalam kesempatan tersebut juga berlangsung pemberian bantuan dari siswa SIT Ukhuwah untuk Palestine yang diterimakan oleh ACT
Sekitar 250an Peserta Daurah yang berasal dari siswa dan siswi SIT Ukhuwah mulai dari kelas 4 SD s/d kelas XII SMA yang mendaftarkan diri dengan semangat untuk menambah hafalan Al Qur'an.
Simak siaran langsung pada Channel Ukhuwah TV berikut ini:
0 komentar:
Posting Komentar