Ukhuwah.sch.id. Banjarmasin - SMA Islam Terpadu Ukhuwah Banjarmasin mengucapkan selamat kepada siswa-siswinya yang telah lulus seleksi pada Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri Tahun 2020.
Selamat atas diterimanya pada Universitas sesuai dengan pilihan minat dan bakat siswa, semoga menjadi jalan kesuksesan berguna bagi nusa bangsa dan bisa membanggakan kedua orangtua kalian.
Berikut mereka yang lulus seleksi:
0 komentar:
Posting Komentar